
Bimbingan Teknis Pelaksanaan Verifikasi Administrasi Partai Politik Calon Peserta pemiu Tahun 2024
Sabtu (14/08/22) Apendi Kadiv Teknis Penyelenggaraan, Ruly Ruslian Fauzi Kasubag Teknis Penyelenggaraan dan Pemilu, Partisipasi dan Hubungan Masyarakat serta Akhmad Saeful Operator Sipol mengikuti Bimbingan Teknis "PELAKSANAAN VERIFIKASI ADMINISTRASI PARTAI POLITIK CALON PESERTA PEMILU 2024 (Surat Keputusan KPU No 260 Tahun 2022" bertempat di Hotel Grand Djokro, Bandung yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat. Kegiatan ini diikuti seluruh KPU Kabupaten/Kota Se Jawa Barat.
Bagikan:
Telah dilihat 313 kali